GORAJUARA - Yang ditunggu akhirnya datang juga, poster pertama film Siksa Kubur hari ini dirilis.
Poster film Siksa Kubur seakan memenuhi rasa penasaran kapan film yang ditunggu itu hadir.
Penampakan pertama poster film Siksa Kubur dapat disaksikan dan disimak sekarang juga.
Poster itu hadir saat sutradara film Siksa Kubur Joko Anwar mempostingnya di akun Twitter (X) resminya.
Joko Anwar pun menuliskan keterangan singkatnya terkait poster film genre horor religius itu diposting.
Artikel Terkait
David da Silva Siap Tinggalkan Nostalgia, Bawa Malut United Serang Markas Persebaya
Ekonom UI: Defisit APBN 2025 Masih Aman, Bukan Sinyal Krisis
KPK Beberkan Pengembalian Rp 100 Miliar Terkait Kasus Kuota Haji
Kemnaker Tegaskan: Kabar Cairnya BSU 2026 Masih Hoaks, Waspada Penipuan!