murianetwork.com - Kabupaten Gunungkidul merupakan sebuah wilayah di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.
Kabupaten Gunungkidul memiliki luas wilayah 1.485 km persegi atau sekitar 46,63% dari total luas DI Yogyakarta.
Secara administratif Kabupaten Gunungkidul terbagi menjadi 18 Kecamatan dan 144 Desa.
Baca Juga: Warga Madura Tahu? Inilah 5 Nama Desa Unik di Kabupaten Sumenep: No 4 yang Dicari Saat Lebaran
Para traveller pasti sudah tidak asing dengan Kabupaten Gunungkidul yang menyimpan banyak tempat wisata menarik.
Namun, sudah tahukah asal usul diberi nama Gunungkidul?
Nama Gunungkidul disebut berasal dari Bahasa Jawa yakni "Gunung" dan "Kidul" yang memiliki arti pegunungan yang berada di sebelah selatan.
Artikel Terkait
Shinta Kamdani Soroti Jalan Pintas UMKM Naik Kelas: Masuk Rantai Pasok Korporasi
Ketika AI Mencipta, Apakah Jiwa Seni Kita Tergerus?
Harga Tembaga dan Emas Melonjak, Pemerintah Tetapkan Patokan Ekspor Baru
Antrean Ribuan Pelamar, Sektor Informal Melonjak: Apindo Soroti Bom Waktu Ketenagakerjaan