Di sisi lain, suasana berbeda datang dari Gea Yumanda. Pemain berusia 20 tahun ini justru banyak bercerita tentang persiapan tim yang telah menjalani training camp selama dua bulan penuh.
Menurutnya, chemistry dalam tim sudah terbangun dengan baik. Perpaduan antara pemain senior dan junior terasa seimbang dan nyaman.
Soal para junior yang baru bergabung? Gea menilai mereka bisa beradaptasi dengan cepat.
Ujarnya singkat, penuh keyakinan.
Artikel Terkait
Bobotoh Kepincut Kapten Persija, Rizky Ridho Jadi Rebutan Jelang Duel Klasik
OKI Kecam Israel: Pengakuan Somaliland Dinilai Langgar Kedaulatan Somalia
Kekejaman di Clay County: Seorang Pria Tewaskan Enam Orang, Termasuk Anak 7 Tahun
Diskon Pajak Bodong di Jakarta Utara, Skema Korupsi Ternyata Berulang