MURIANETWORK.COM -Jurubicara pribadi Presiden Prabowo Subianto, Dahnil Anzar Simanjuntak mengecam aksi teror berupa kiriman kepala babi yang menyasar kantor media Tempo di Palmerah, Jakarta Selatan.
Menurutnya, siapa pun yang menggunakan ancaman atau teror terhadap media, jurnalis, atau masyarakat sipil yang bersuara kritis, adalah musuh bersama demokrasi.
"Kita semua di dalam atau di luar pemerintah sama-sama tidak membenarkan dan melawan tindakan tersebut," kata Dahnil lewat akun X miliknya, Jumat 21 Maret 2025.
Artikel Terkait
Bahlil Buka Suara: Ada yang Tak Rela Indonesia Mandiri Energi
Luhut Murka: Saya Tak Punya Saham TPL, Justru Ingin Pabriknya Ditutup!
PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD, Usul E-Voting untuk Tekan Biaya
Momen Spontan Staf Bersihkan Sepatu Menko Pangan Saat Kunjungan Kerja di Wonosobo