Meski telah dicopot, Afriansyah mengaku akan mengambil langkah-langkah termasuk terkait hukum untuk kebaikan pribadi dan Partai Bulan Bintang (PBB) ke depan.
"Sepulang dari dinas luar negeri saya mungkin akan berkumpul dengan beberapa teman-teman untuk berdiskusi dan mengambil langkah-langkah apakah langkah-langkah itu untuk hukum atau langkah-langkah itu seperti apa baiknya untuk kebaikan saya pribadi maupun kebaikan Partai Bulan Bintang ke depan," ujarnya.
Sumber: tvone
Artikel Terkait
KPU Solo Bantah Keras Isu Pemusnahan Berkas Pendaftaran Jokowi
Arsul Sani Pamer Ijazah Asli, Denny Indrayana: Beda Bumi dan Langit dengan Sikap Jokowi
Anggota Bon Jowi Tuduh Jokowi Psikopat jika Sengaja Tak Tunjukkan Ijazah Asli
Menhut Raja Juli Antoni Buka Suara: Ini Alasan Polisi Aktif Masih Dibutuhkan di Kemenhut Pasca Putusan MK