murianetwork.com - Siap lawan Persebaya Surabaya, PSIS Semarang mulai tancap gas setelah libur 2 minggu, duel akhir bulan ini.
Tim PSIS Semarang akhirnya kembali berkumpul jelang melawan Persebaya Surabaya pada laga tunda pekan ke-20 Liga 1 2023/2024.
Setelah menjalani libur panjang, PSIS Semarang akhirnya kembali berkumpul dan mengadakan latihan perdana.
Latihan perdana ini dilakukan dalam rangka persiapan melawan Persebaya Surabaya yang akan dingelar di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Kota Surabaya.
Laga Persebaya vs PSIS Semarang dijadwalkan akan digelar pada 30 Januari 2024 mendatang.
Skuat Laskar Mahesa Jenar melaksanakan latihan perdana di Bulan Januari ini di Wisesa PSIS Training Ground, Mranggen, Demak pada Jumat 5 Januari 2024 sore kemarin.
Artikel Terkait
Dramatis di Basra, Iraq Pastikan Tiket Playoff Piala Dunia 2026 Lewat Gol Injury Time
Sabar/Reza Hancurkan Perlawanan Jepang, Melenggang ke Babak Berikut Australian Open 2025
Thom Haye: Persib Kembali dengan Energi Baru, Dewa United Waspadalah!
Sembilan Harapan Indonesia Serbu Babak 32 Besar Australia Open 2025