MURIANETWORK.COM -Desakan pemecatan Indra Sjafri dari jabatan pelatih Timnas Indonesia U-20 menggema di media sosial X pada Senin pagi, 17 Februari 2025.
Indra Sjafri dianggap gagal mencapai target di Piala Asia U-20 2025.
Padahal Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, sejak awal menargetkan Timnas Indonesia U-20 minimal lolos ke perempatfinal Piala Asia U-20 2025.
"Kalah dgn kebobolan gol melalui cara yg sama, jgn bicara fisik lagi karena ini tingginya sama @CoachJustinL, jd siapa lg yg salah, TC lama2 hasil zonk, STY yg TC 2 minggu hasilnya sejarah sepak bola Indonesia..," tulis @buddymacca
"Alasannya kalah postur. Gimana ga kalah, lu cuma liatin lawan lompat.
Itu si Verdonk bisa menang duel udara. Artinya? Antara skill issue atau pelatih kurang tegas. Rizky Ridho pernah cerita di Sport77, dulu diancam STY "Kalo kamu ga lompat, besok saya cadangin"." komentar @jodohnya_soodam
Artikel Terkait
Timnas Indonesia U-17 Siap Ukir Sejarah di Piala Dunia U-17 2025 Qatar: Jadwal, Grup, dan Persiapan
Hasil BRI Liga 1: Arema FC Kalahkan Semen Padang 2-1, Dalberto Cetak Gol
Anthony Ginting Cedera: Penyebab, Penanganan Medis, dan Pengganti di Korea Masters 2025
Anthony Ginting Cedera Pinggang: Penyebab, Dampak, dan Jadwal Kembali