murianetwork.com- Ganda Putra wakil Indonesia sepertinya belum bisa menunjukkan permainan terbaik mereka dalam ajang internasional.
Fajar/Rian dalam dua pertandingan terakhir menunjukkan bahwa hanya mampu mencapai babak delapan besar.
Hasil ini tentu masih belum memuaskan dan menunjukkan adanya kekurangan yang perlu diperbaiki.
Baca Juga: Perang Dingin Gibran dan Cak Imin Berlanjut di Debat Keempat Pilpres 2024
Salah satu aspek yang perlu diperhatikan adalah kemampuan dalam menutup permainan di depan net untuk tetap dapat melakukan serangan.
Hal itu disampaikan oleh pelatih ganda putra Indonesia, Aryono Mirana di Jakarta, Minggu (21/1/2024).
Artikel Terkait
Jonatan Christie Akui Keunggulan Kunlavut Usai Tumbang di Semifinal Malaysia Open
Drama 10 Gol di Etihad, Dua Bunuh Diri Perparah Pesta City
Baturina Selamatkan Como dari Kekalahan di Detik Akhir
LavAni Hajar Garuda Jaya, Dominasi Penuh di GOR Ahmad Yani