Pada menit ke-20, giliran Odiljon Abdurakhmanov yang memperoleh kesempatan emas untuk mencetak gol.
Namun, tembakan yang dilesatkan Odiljon Abdurakhmanov, masih membumbung tinggi di atas mistar gawang timnas Thailand.
Meskipun sudah melancarkan serangan bertubi-tubi, timnas Kirgistan masih gagal memanfaatkan beragam serangan menjadi gol.
Baca Juga: Samsung Galaxy S24 Sudah Bisa Dibeli Sebelum Rilis, Segini Harganya
Justru pada menit ke-26, timnas Thailand yang berhasil mencetak gol terlebih dahulu, lewat sepakan keras Supachai Jaided.
Dengan adanya kejadian tersebut, The War Elephant berhasil unggul atas Ak Sumkarlar dengan skor sementara 1-0.
Dalam keadaan yang tertinggal, sesekali timnas Kirgistan melesatkan serangan mengancam untuk mencari gol penyeimbang.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: indonewstoday.com
Artikel Terkait
Malik Risaldi dan Jejak Sananta yang Mulai Terlihat di Surabaya
Ragnar Oratmangoen: Pintu Transfer ke Persebaya Mulai Terbuka?
Duel Sengit Indonesia di Semifinal Thailand Masters, Tiga Tiket Final Sudah Di Kantong
Babak Play-Off Liga Champions: Jalan Berduri Menuju 16 Besar