Kapolsek Cibinong, AKP Jony Handoko, mengaku sampai saat ini pihaknya belum menerima laporan resmi dari korban.
"Belum ada laporan ke Polsek," ucap Jony.
Namun begitu, hal itu tidak lantas membuat kasus ini diabaikan. Jony menegaskan bahwa timnya tetap akan menelusuri dan menyelidiki kejadian ini lebih lanjut.
"Masih dilidik (diselidiki)," pungkasnya singkat.
Artikel Terkait
Meksiko Diimbangi Trump, Pasokan Minyak ke Kuba Terancam Diputus
Kapolri Gulirkan Rotasi Besar-besaran, 85 Perwira Polri Bergeser
Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia di Apartemen Mewah Dharmawangsa
Bareskrim Geledah Kantor DSI, Dugaan Penipuan dan Pencucian Uang Terkuak