Ia menambahkan, "Kita enggak usah apa yang dari barat itu pasti benar, benar untuk mereka, kita hormati, tapi kita lain."
Menurut Presiden, pendekatan gotong royong ini mencerminkan semangat bekerja bersama untuk kesejahteraan rakyat. "Kita ini gotong-royong semua ini ya, kita satu keluarga, polisi punya kekuatan, tentara punya kekuatan, ya kita kerja semua untuk rakyat," tuturnya.
Prabowo juga memberikan apresiasi terhadap kinerja kepolisian yang dinilainya semakin peka terhadap tantangan yang dihadapi bangsa. "Saya lihat polisi sekarang semakin peka terhadap tuntutan bangsa dan negara, polisi sekarang berada di depan bersama yang lain, bersama TNI di bidang produksi pangan," pungkasnya.
Artikel Terkait
Nickita Kiki Praditya: Kisah Guru SLB Ajarkan Anak Tunanetra Belanja Mandiri
Alasan Kesehatan Jokowi Batal Hadir di Kongres III Projo, Ini Kata Ajudan
Whoosh Investasi Sosial atau Beban Negara? Jokowi Buka Suara Vs Kritik Demokrat
SOP Komprehensif: Solusi Atas Kegagalan Implementasi Konsep dan Teori di Indonesia