Adi Rosadi menyatakan tidak ada perselisihan dalam rumah tangganya sebelum kejadian. "Saat itu panik. Izin di tempat kerjaan langsung ke lokasi kejadian. Saat itu saya langsung diinterograsi dan diambil keterangan oleh petugas kepolisian," terangnya.
Ia juga menegaskan bahwa hubungannya dengan istri berjalan normal. "Seperti biasa tidak ada permasalahan layak suami istri seperti biasa, tidak ada perkataan terakhir dari korban," jelas Adi.
Penyelidikan Berlanjut
Hingga saat ini, kepolisian masih melakukan penyelidikan mendalam untuk mengungkap motif dan pelaku dibalik kematian Anti Puspita Sari. Kasus ini menimbulkan banyak pertanyaan publik mengingat korban dalam kondisi hamil muda.
Artikel Terkait
5 Cara Jitu Lindungi Dompet Digital Saat Main Game Online
Luhut Usul Family Office Pakai APBN, Purbaya Sindir: Kalau Mau, Bangun Sendiri Saja!
Korupsi Minyak Pertamina Rp285 T: Bocoran Skandal Riza Chalid yang Guncang Negara
Kenaikan Gaji PNS 2025 Sudah Fix! Simak Jadwal Cair & Cara Hitung Gaji Baru Anda