Karena itu, Kompol Syarif berpesan agar lebih bijak dalam menerima dan membagikan informasi.
"Mari kita bersama-sama lebih bijak dalam menerima dan membagikan informasi. Jangan mudah percaya sebelum memastikan kebenarannya. Menyebarkan hoaks hanya akan menimbulkan keresahan dan merugikan banyak orang. Verifikasi dulu, sebarkan kemudian," ucapnya.
Padahal sebelumnya Jokowi mengaku sudah membaik dan dalam pemulihan untuk kesehatannya.
Setelah dinyatakan terkena alergi kulit, Jokowi menjadi sorotan karena penampilan wajahnya yang berubah.
Namun Jokowi mengaku sudah membaik dan akan jalan-jalan dengan cucu di luar kota.
Sumber: Wartakota
Artikel Terkait
Diplomasi Prabowo Berbuah, Indonesia Pimpin Dewan HAM PBB
Dari Hatta hingga Gibran: Ironi Kualitas Wakil Presiden di Tengah Gelombang Literasi
Gelombang Kerusuhan Iran: IRGC Tuding Kelompok Teroris, Korban Jiwa Berjatuhan
Gempa 7,1 SR Guncang Talaud, Warga Panik Berlarian