MURIANETWORK.COM -Harga emas bersertifikasi PT Aneka Tambang (Antam) terpantau melonjak pada perdagangan Selasa 4 Maret 2025.
Mengutip situs Logam Mulia, harga emas hari ini dibanderol Rp1.704. 000 per gram, atau naik Rp25 ribu dari perdagangan sebelumnya.
Sementara harga jual kembali (buyback) emas batangan dibanderol sebesar Rp1.553.000 per gram, ikut naik Rp25 ribu pada hari ini.
Jika dikalkulasikan antara harga beli dan buyback emas Antam, keduanya saat ini memiliki selisih Rp151.000.
Berikut harga pecahan emas batangan yang tercatat di laman Logam Mulia Antam:
Artikel Terkait
Malaikat di Roma yang Mirip PM Meloni Picu Polemik Politik
Utusan AS dan Rusia Gelar Pembicaraan Rahasia di Florida, Bahas Jalan Damai Ukraina
Balita 4 Tahun di Cilacap Tewas Dibunuh dan Dilecehkan oleh Tetangga Sendiri
Serangan Udara di Gaza Tewaskan 28 Warga, Seperempatnya Anak-anak