Izinkan saya mengingatkan sebuah prinsip yang kokoh, tiada tara.
Begini faktanya: kalau sosok bernama fufufafa sampai hari ini masih bebas berkeliaran, tak pernah diproses hukum, maka sebenarnya tidak ada lagi kritik atau makian yang bisa kena pasal. Titik. Polisi kehilangan dasar untuk menindak komentar-komentar lain yang jauh lebih ringan.
Kita harus jujur, dulu komen-komen fufufafa itu keji dan kejam banget. Sungguh.
Coba lihat screenshot yang beredar. Itu pun cuma yang paling ringan, lho. Masa iya kita bisa lupa?
Artikel Terkait
Ketika Humor Tak Mau Lagi Hanya Menghibur: Absurditas dan Batas Toleransi Publik
Ketika Koruptor Beragama Islam, Mengapa Agamanya yang Diserang?
Asia Timur dan Pasifik: Lapangan Kerja Tumbuh, Tapi Kualitasnya Tergerus
Trump Tawarkan Uang Tunai ke Setiap Warga Greenland demi Aneksasi