Usulan Gelar Pahlawan Nasional untuk KH Sholeh Iskandar Menguat di Tabligh Akbar Bogor

- Sabtu, 15 November 2025 | 10:50 WIB
Usulan Gelar Pahlawan Nasional untuk KH Sholeh Iskandar Menguat di Tabligh Akbar Bogor

Tabligh Akbar Bogor Usulkan KH Sholeh Iskandar Jadi Pahlawan Nasional

Bogor memperingati Hari Pahlawan dengan gelaran tabligh akbar yang digelar oleh Komunitas Sahabat Masjid, Majelis Ukhuwah Bogor Raya (MUBR), dan Gerakan Cinta Masjid (GCP). Acara ini berlangsung di Masjid Ibn Khaldun, Kota Bogor, pada Sabtu, 15 November 2025.

Tema utama yang diangkat adalah "Meneladani Jejak Perjuangan KH Sholeh Iskandar dan Solidaritas Palestina". Dalam kesempatan ini, masyarakat Bogor yang diwakili para ulama dan tokoh setempat secara resmi mendesak pemerintah Indonesia untuk menganugerahkan gelar Pahlawan Nasional kepada pejuang kemerdekaan asal Bogor, KH Sholeh Iskandar.

Dukungan Keluarga dan Harapan untuk Palestina

Didi Hilman, selaku Ketua Yayasan Universitas Ibn Khaldun (UIKA) Bogor dan putera dari KH Sholeh Iskandar, menyampaikan apresiasi yang mendalam atas terselenggaranya acara ini. Ia mengucapkan terima kasih atas dukungan yang terus mengalir untuk pengusulan ayahandanya sebagai Pahlawan Nasional. Harapannya tidak hanya untuk gelar tersebut, tetapi juga untuk kemerdekaan Palestina.

Pesan untuk Meneruskan Perjuangan


Halaman:

Komentar