BICARA BERITA - IDF (Israeli Defense Force), pasukan keamanan Israel, mendapatkan tuntutan yang sepertinya terlalu berat.
IDF harus melenyapkan Hamas secepatnya dan memastikan Gaza berada dalam kontrol.
Ketidaksabaran pemerintah Israel ini berpengaruh banyak dalam menentukan jalannya pertempuran.
IDF mengebom Gaza secara membabi buta, memaksa penduduk sipil mengungsi, sedangkan para pejuang Hamas dengan bebasnya menyergap setiap saat.
Dipaksa bertarung dalam perang kota, Hamas jelas lebih unggul dalam penguasaan medan.
Artikel Terkait
AS Akhirnya Meringkus Dua Kapal Tanker Armada Bayangan Venezuela
Rapat Rahasia di Doha: Kepingan Rencana Transisi Venezuela Tanpa Maduro
Iran Siaga Penuh, Israel Kirim Pesan Rahasia: Ketegangan yang Tak Kunjung Reda
Pesan Rahasia Trump ke CEO Minyak: Bersiaplah Sebelum Serangan ke Venezuela