MURIANETWORK.COM - - Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump dilaporkan telah mengumumkan di media sosial bahwa Israel dan Iran telah menyepakati gencatan senjata.
Dilansir dari CNN, Trump mengumumkan hal tersebut pada Senin (23/6/2025) malam.
"Telah sepenuhnya disepakati oleh dan antara Israel dan Iran bahwa akan ada Gencatan Senjata yang Penuh dan Total (dalam waktu sekitar 6 jam dari sekarang, ketika Israel dan Iran telah mengakhiri dan menyelesaikan misi terakhir mereka), dalam waktu 12 jam, Perang akan dianggap Berakhir," tulis Trump di media sosial dilansir dari CNN, Selasa (24/6/2025).
Belum ada pernyataan resmi baik dari Israel maupun Iran menyusul pengumuman Trump tersebut.
Artikel Terkait
Rusia Klaim Tumbangkan F-16 Ukraina dengan Rudal S-300
AS Desak Warganya Tinggalkan Venezuela, Waspadai Perburuan Pasca Penangkapan Maduro
AS Desak Warganya Tinggalkan Venezuela, Situasi Keamanan Dinilai Memuncak
Latihan Militer Tiga Negara di Afrika Selatan: Sinyal di Tengah Gejolak Global