BANDUNGNEWSPHOTO - PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia membuka lowongan kerja pada pertengahan bulan Januari 2024 ini.
PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia yang sedang membuka lowongan kerja merupakan perusahaan pabrik mobil yang berlokasi di Jawa Barat.
Berdasarkan informasi yang dikutip dari laman disnakerja.com, PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia membuka lowongan kerja untuk posisi Operator Produksi.
Baca Juga: Fabula Social Space, Hidden Gem di Jalan Tubagus Ismail Kota Bandung dengan Sederet Keunggulan
Kualifikasi:
- Pendidikan SMK sederajat jurusan Teknik Mesin, TKR, dan lainnya yang berhubungan dengan mesin
Artikel Terkait
BI Kukuh Pertahankan Suku Bunga Acuan 4,75%, Fokus Jaga Stabilitas Rupiah
BI Teguh di Level 4,75%, Sinyal Stabilitas di Tengah Gejolak Global
United Tractors Pangkas Target Operasional 2025-2026 di Bawah Bayang-Bayang Tekanan Pasar
BEI Hapus Paksa 23 Waran Terstruktur, Perdagangan Dihentikan 28 November