Nusantara62 – Berikut lanjutan Serat Ronggolawe, Cerita Rakyat Jawa Timur:
Suasana jamuan makan dan minum semakin meriah.
Semua prajurit Tar Tar telah makan dan minum yang disediakan secara berlebihan sehingga mereka menjadi hilang kewaspadaan dan kendali diri.
Baca Juga: Cerita Rakyat Sumatera Utara, Asal Mula Senandung Bilah, Cinta yang Terhempas di Labuhanbatu
Ranggalawe dan Lembu Sura menemani kedua tamu penuh perhatian hingga pada suatu kesempatan Sudrasana bertanya kepada Ranggalawe suatu kesempatan Sudrasana bertanya kepada Ranggalawe dan Lembu Sura.
"Tuan Ranggalawe dan Lembu Sura, saya kira sekarang waktu yang tepat untuk melakukan penyerahan kedua putri itu."
Artikel Terkait
Pemerintah Siapkan Insentif Rp570 Triliun untuk Dongkrak Ekonomi 2025
Tiongkok Larang Drama Pendek Romansa CEO yang Pamer Harta
Pemulihan Pascabencana di Sumatera Dipercepat, Fokus pada Pendidikan dan Rumah Ibadah Jelang Ramadan
Pertamina Sediakan 654 Ribu Liter BBM Gratis untuk Logistik Banjir Bandang Sumatera