Resep Sambal Ekstra Pedas untuk Sate Taichan yang Cocok Untuk Disajikan Saat Malam Tahun Baru

- Jumat, 29 Desember 2023 | 22:31 WIB
Resep Sambal Ekstra Pedas untuk Sate Taichan yang Cocok Untuk Disajikan Saat Malam Tahun Baru

Seiring berkembangnya waktu sate taichan juga hadir dalam banyak varian dengan berbagai menu sambal.

Inilah cara membuat sambal ekstra pedas dan nampol yang sudah dirangkum murianetwork.com dari beberapa sumber:

Alat
- Wajan
- Blender atau ulekan
- Spatula

Bahan
- 20 cabe rawit
- 5 bawang putih
- 5 bawang merah
- Minyak goreng
- Garam
- Penyedap rasa
- Minyak goreng

Cara membuat

1. Rebus semua bahan seperti cabe rawit, bawang putih dan bawang merah hingga layu.

2. Blender seluruh bahan yang sudah layu, bisa juga menggunakan sebuah ulekan hingga bahan menjadi halus.

3. Siapkan wajan dan tuang sedikit minyak lalu panaskan dan tumis sambal hingga tidak bau langu.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: mengerti.id


Halaman:

Komentar