murianetwork.com - Kabupaten Muara Enim, Provinsi Sumatera Selatan pada tahun 2022 memproduksi 33.697 kuintal durian.
Produksi durian ini mengalami penurunan dibanding pada tahun 2021 yang mampu hasilkan 70.325 kuintal.
Pada tahun 2022 terdapat 7 kecamatan di Kabupaten Muara Enim yang tercatat tidak menghasilkan panen durian.
Kecamatan tersebut yakni Belida Darat, Kelekar, Muara Belida, Sungai Rotan, Lembak, Rembang Niru, dan Panang Enim.
Sementara itu, wilayah lainnya mampu menghasilkan ratusan hingga ribuan kuintal durian.
Artikel Terkait
Bank Mandiri Salurkan KUR Rp41 Triliun, NPL Tetap di Bawah 1%
Atlet SEA Games Dapat Bonus Miliaran, BRI Bimbing Mereka Kelola Keuangan
Puluhan Alat Berat Dikerahkan, Jalan Terputus di Aceh dan Sumut Mulai Dibuka
Harga Emas Antam Melonjak Rp7.000, Sentuh Rp2,5 Juta per Gram