Sudah Cerai, Inara Rusli Kumpul Bareng Virgoun dan Keluarga, Mantan Personel BEXXA Ternyata Inginkan Hal Ini

- Senin, 15 Januari 2024 | 13:02 WIB
Sudah Cerai, Inara Rusli Kumpul Bareng Virgoun dan Keluarga, Mantan Personel BEXXA Ternyata Inginkan Hal Ini

GORAJUARA – Baru-baru ini, Inara Rusli membagikan foto di Instagram @mommy_starla pada Minggu, 14 Januari 2024.

Bukan sekadar foto biasa, Inara Rusli dalam potret itu terlihat bersama Virgoun selaku mantan suaminya serta dua orang keluarganya.

Pada momen itu, Inara Rusli serta Virgoun dan lainnya tertangkap kamera duduk di meja melingkar seperti hendak membicarakan sesuatu.

Baca Juga: Perseteruan Inara Rusli dan Virgoun Masih Bergulir, Mantan Suami Diduga Berbuat Melawan Hukum

Dikutip dari caption unggahan Instagram @mommy_starla, Inara meminta doa dari siapa pun yang membaca postingannya.

"Semoga dengan adanya pertemuan ini bersama dengan Tulang Anto yang mewakili pihak keluarga besar Virgoun, dan abangku @drian.rusli mewakili keluarga besarku, menjadi niat baik yang direalisasikan…," tulis Inara.


Halaman:

Komentar