Dari segi desain Corolla Altis 2017 memiliki desain konservatif dan elegan, dengan garis-garis yang bersih di sekujur body.
Kabinnya Toyota Corolla Altis 2017 dirancang untuk kenyamanan penumpang dengan material yang berkualitas.
Corolla Altis menggunakan mesin bensin empat silinder.
Mesin ini ditujukan untuk memberikan keseimbangan antara kinerja dan efisiensi bahan bakar.
Sementara untuk transmisi tersedia dengan transmisi otomatis, meskipun beberapa model mungkin memiliki opsi transmisi manual.
Tak hanya itu, Toyota Corolla Altis 2017 menawarkan transmisi penggerak roda depan (FWD).
Toyota menyertakan fitur keamanan standar, seperti airbags, rem anti-blokir (ABS), sistem pengereman elektronik, kontrol stabilitas, dan kontrol traksi.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bondowoso.jatimnetwork.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
BYD Racco EV Siap Guncang Pasar Jepang, Lawan Honda & Nissan di 2026
Hyundai Siap Garap Mobil Nasional Indonesia: Target Produksi 3 Tahun, Investasi Rp 50 Triliun
KTM Resmi Berganti Nama Jadi Bajaj Mobility AG: Akhir Era, Awal Baru
Strategi Bertahan Industri Otomotif di Era VUCA: Kunci Adaptasi Menurut Pakar ITB