Bisa dibilang, jika dibandingkan dengan Chelsea, Luton mendapatkan hoki cukup besar saat bermain melawan Sheffield United.
Karena selain mendapatkan gol melalui Alfie Doughty di menit ke-17, tim yang dijuluki The Hatters ini juga mendapatkan 2 gol bonus melalui gol bunuh diri Jack Robinson dan juga Anis Ben Simane.
Setelah gol Luton tercipta melalui Doughty, Oliver McBurnie dan Anel Ahmedhodzic mencoba membalikkan keadaan, hingga tercipta 2 gol bagi Sheffield United.
Skor sementara saat itu menjadi 2-1, dengan 2 gol diperoleh Sheffield United.
Masing-masing di menit ke-61, dan menit ke-69.
Namun tak diduga, tepat di menit ke-77, sundulan cekatan pemain Sheffield United Jack Robinson malah bersarang di gawang sendiri.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: gorajuara.com
Artikel Terkait
Gali Freitas Cetak Brace, Persebaya Taklukkan Malut United 2-1
Jonatan Christie Tumbang di Semifinal Malaysia Open, Kunlavut Vitidsarn Lolos ke Final
Thom Haye Sambut Duel Panas Persib Lawan Persija: Taruhannya Trofi Juara Paruh Musim
Nico Kembali ke Solo, Bawa Misi Selamatkan Laskar Sambernyawa dari Degradasi