GORAJUARA – Inter Miami Mengkonfirmasi akan mendatangkan Mantan rekan setim Lionel Messi di Barcelona yaitu Luis Suarez.
Sepertinya Stadion DRV PNK kembali akan dimeriahkan pemain Bintang lain Eks Barcelona lainnya dengan kedatangan Luis Suarez
Sebenarnya isu sudah berhembus sejak lama tentang kepindahan Luis Suarez ke Inter Miami yang Dimana terdapat rekan lama dari Suarez selain Lionel Messi yaitu Sergio Busquets dan Jordi Alba.
Penyerang Uruguay tersebut telah meninggalkan klub Brasil Gremio.
Pakar transfer Fabrizio Romano melaporkan bahwa Suarez telah menandatangani kontrak satu tahun dengan Inter Miami dengan opsi satu tahun lagi.
Artikel Terkait
Roberto Mancini Resmi Latih Al Sadd: Kontrak 3 Tahun & Misi Juara
Zaki Ubaidillah Lolos ke 32 Besar Kumamoto Masters 2025 Usai Kalahkan Wakil Jepang
Timnas U-17 Indonesia Kalahkan Honduras 2-1, Ini Syarat Lolos ke 16 Besar Piala Dunia 2025
Timnas Amputasi Indonesia Kalah 0-1 dari Irak, Laga Penentu vs Iran Jadi Kunci Lolos