Dramatis, Timnas Jepang Tersingkir dari Piala Asia Qatar 2023 di Menit Terakhir via Pinalti Kapten Iran Alireza Jahanbakhsh

- Sabtu, 03 Februari 2024 | 21:31 WIB
Dramatis, Timnas Jepang Tersingkir dari Piala Asia Qatar 2023 di Menit Terakhir via Pinalti Kapten Iran Alireza Jahanbakhsh

QATAR, VICTORYNEWS - Timnas Jepang harus mengakhiri kiprah mereka di Piala Asia Qatar 2023 di babak perempatfinal.

Timnas Jepang harus mengakui keunggulan Iran saat keduanya bentrok di Stadium Kota Pendidikan, Sabtu (3/2/2024) malam Wita.

Timnas Jepang sesungguhnya sempat unggul lebih dulu di babak pertama setelah Hidemasa Morita mampu mengoyak gawang Iran di menit ke-28.

Iran yang tertinggal 0-1 langsung meningkatkan kombinasi serangan mereka ke jantung pertahanan Jepang di babak kedua.

Baca Juga: Flashback Lima Tahun Kepemimpinan, Bupati Paulina Ungkap Sosok Pertama yang Mendorongnya Maju di Pemilukada Rote Ndao 2018

Alhasil di menit ke-55 Mohammad Mohebi mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1 usai mengoyak gawang Timnas Jepang.

Saat pertandingan memasuki mejit terakhir injury time babak kedua, terjadi kemelut di kotak pinalti Jepang.

Alhasil pemain belakang Jepang berbenturan dengan pemain Iran yang menyebabkan pemain Iran terjatuh.


Halaman:

Komentar