murianetwork.com - Jadwal Liga Voli Putri Korea 2023/2024 dalam putaran kelima akan tersaji laga Red Sparks vs IBK Altos, Kamis (1/2/2024).
Pertandingan Red Sparks vs IBK Altos di putaran kelima Liga Putri Korea akan berlangsung mulai pukul 17.00 WIB.
Dalam laga ini, Megawati Hangestri bersama Red sparks akan menjamu IBK Altos di Gimnasium Chungmu, Daejeon.
Laga Red Sparks vs IBK altos akan menjadi ajang pembuktian untuk pemain terbaik di ASEAN.
Pasalnya, kedua tim sama-sama diperkuat oleh dua bintang ASEAN yakni Megawati Hangestri Pertiwi dan Pornpun Guedpard.
Megawati dan Pornpun sudah saling bertemu satu sama lain di berbagai ajang seperti SEA Games hingga SEA V League.
Artikel Terkait
Hasil Liga Inggris: Liverpool dan Chelsea Menang, Peringkat Berubah!
One Pride MMA Fight Night 88: 10 Laga Seru, Tiket ke UFC Shanghai Menanti
Nicolo Bulega Gantikan Marc Marquez di Ducati, Debut MotoGP 2025 di Portugal dan Valencia
Putri KW Lolos ke Final Hylo Open 2025, Kalahkan Hooda Unnati dengan Dominan