murianetwork.com - Presiden Jokowi memberikan tanggapan atas penampilan Timnas Indonesia yang sedang bertanding di Piala Asia 2023 Qatar.
Menurut Kepala Negara, membangun sebuah tim yang bagus itu membutuhkan waktu.
Namun, Presiden Jokowi menilai penampilan Timnas Indonesia yang rata-rata pemainnya berusia dibawah 24 tahun ketika melawan Irak sudah baik sekali.
Hanya, kata Presiden Jokowi, bola itu bundar, bisa menang, bisa juga kalah dan hal itu biasa dalam sepak bola.
Artikel Terkait
Duel Puncak Klasemen: Persib vs Persija Perebutkan Gelar Juara Paruh Musim
Dua Harapan Indonesia Hadang Lawan Tangguh di Semifinal Malaysia Open
Thom Haye: Saya Sudah Tak Sabar Hadapi Gengsi Persib vs Persija
Sabar-Reza Tumbang di Perempat Final Malaysia Open Setelah Duel Sengit