murianetwork.com - Yordania tidak terduga mampu menenggelamkan Malaysia di laga perdana Piala Asia 2023 Qatar dengan skor telak 0-4.
Kemenangan ini membuat Yordania ada dipuncak klasemen sementara grup E, unggul selisih gol dari Korea Selatan. Korea sebelumnya menang atas Bahrain dengab skor 3-1.
Memainkan laga Grup E di Stadion Al Janoub pada Selasa (16/1/2024) dini hari WIB, Yordania memetik kemenangan lewat gol-gol dari Mahmoud Al Mardi dan Mousa Tamari. Masing-masing membuat 2 gol.
Baca Juga: Laga Perdana Piala Asia 2023 Qatar, Indonesia Kalah dari Irak, Skor 1-3
Artikel Terkait
Juventus Siapkan Senjata Adzic untuk Amankan Tiago Gabriel dari Kepungan Klub Inggris
Pelatih Arema Ingatkan Laga Derby Jatim: Trauma Kanjuruhan Tak Boleh Terulang
Jafar/Felisha Tumbangkan Duo Malaysia, Melenggang ke 16 Besar Australian Open
11 Wakil Indonesia Serbu Babak 16 Besar Australian Open 2025