Guru SMK di Jambi Dikeroyok Murid, Komisi X DPR Soroti Krisis Karakter

- Jumat, 16 Januari 2026 | 09:00 WIB
Guru SMK di Jambi Dikeroyok Murid, Komisi X DPR Soroti Krisis Karakter

Di sisi lain, ia juga mengingatkan agar semua pihak berhati-hati. Menyelidiki dan mengklarifikasi fakta secara utuh itu penting. Menurutnya, penanganan kasus ini harus adil dan proporsional tidak boleh gegabah.

tuturnya lagi, menekankan pentingnya pencegahan jangka panjang.

Pandangan serupa datang dari Wakil Ketua Komisi X yang lain, Lalu Hadrian Irfani. Ia melihat ini sebagai bukti nyata dari lemahnya pendidikan karakter di lapangan. Persoalannya bukan sekadar konflik, tapi lebih mendasar: bagaimana nilai-nilai dasar kemanusiaan dan rasa hormat justru luntur di tempat seharusnya mereka ditanamkan.


Halaman:

Komentar