BANDUNG,murianetwork.com - Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin berkomitmen meningkatkan ekspor produk rotan Cirebon ke berbagai negara di Asia maupun Australia.
Hal ini diketahui setelah ekspor produk rotan menurun akibat dampak perang Rusia-Ukraina pada 2023.
"Ekspor rotan kita pada 2023 menurun dibanding 2022 harapan saya tahun ini meningkat lagi, kita akan cari pasar negara lainnya," kata Bey ditemui usai meninjau produksi rotan di Satuan Pelayanan Pengembangan Industri Rotan Cirebon, Desa Tegalwangi, Rabu (3/1/2024).
Bey mengatakan, selain akan mencari pasar baru, produk rotan akan lebih dikembangkan lagi.
Artikel Terkait
Tim Roy Suryo Tolak Wacana Damai Jimly, Desak Polri Usut Tuntas Dugaan Ijazah Palsu
Mesin Enigma Nazi Laku Rp 9 Miliar, Rekor Dunia Terkerek Lagi
Maut di Balik Kemulusan Tol Cipali: Ketika Jalan Lengang Justru Mematikan
Prabowo Puji Desain Jembatan Kabanaran, Minta Anak Sekolah Tak Lagi Dipaksa Menyambut