"Segera kami panggil para yang bersangkutan untuk diperiksa," katanya.
Selanjutnya, Wildan pun memberikan sebuah video klarifikasi dari spir Bajaj yang diduga alami pemalakan tersebut.
Sopian, sopir Bajaj yang dalam video viral di media sosial itu pun minta maaf kepada Dishub DKI Jakarta.
Sopian mengatakan, bahwa dirinya diminta tolong untuk membelikan sebungkus rokok.
"Jadi mereka berhenti, saya diminta tolong untuk membelikan rokok, jadi selama ini saya tidak ada masalah dengan dinas Perhubungan DKI Jakarta," ungkap Sopian.
Sopian pun berkata, dirinya tidak tahu soal adanya kontan viral tersebut.
"Saya tidak tahu menahu soal video tersebut," tandas dia
Sumber: Wartakota
Artikel Terkait
Kritik Fufufafa dan Pandji, Tapi Bungkam pada Aksi Pembantu Presiden?
Operasi Penangkapan Maduro: Ketika Narasi Jadi Senjata Sebelum Helikopter Mendarat
Rizal Fadillah Tantang Polri: Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi dengan Uji Forensik Terbuka
Manohara Tegas Tolak Label Mantan Istri, Minta Media Hentikan Narasi Keliru