Sejak Gibran tampil di panggung politik nasional, Ade kerap memberikan pandangan positif dan apresiasi tinggi terhadap putra sulung Presiden ke-7 RI, Joko Widodo itu.
“Kalau kita baca argumen Ade Armando secara umum memang selalu memberikan apresiasi yang cukup luar biasa ke Gibran,” jelas analis politik Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta itu.
Adi pun menekankan, penilaian terhadap kualitas seorang wapres seharusnya didasarkan pada capaian konkret selama masa jabatan.
Sementara Gibran sendiri baru menjabat sekitar tujuh bulan, waktu yang dinilai belum cukup untuk membuat evaluasi menyeluruh kinerjanya.
Sumber: rmol
Foto: Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka/Istimewa
Artikel Terkait
Kepsek Dicopot! Pelajar Ini Dilarang Ujian Gegara Tunggakan SPP yang Bikin Warganet Geram
Link Live Streaming Denmark vs Yunani, Siapa yang Lolos ke Piala Dunia 2026?
Erick Thohir Sudah Minta Maaf, Tapi Kenapa Banyak yang Masih Marah?
Prabowo Tegaskan Tak Bayar Utang Kereta Cepat: Warisan Jokowi atau Beban Baru?