Demikian juga logistik lain seperti karet plastik, ia juga memastikan, 100 persen sudah ada di gudang-gudang KPU kabupaten/kota," imbuhnya.
Yang masih belum, katanya, adalah surat suara. "Ini karena kemarin baru klir semua terkait dengan daftar calon tetap. Sehingga surat suara yang sudah mulai distribusi adalah surat suara untuk DPD," kata Anam.
Sedangkan untuk DPRD, DRR RI maupun presiden masih proses produksi, yang diharapkan bisa selesai pada pertengahan Januari 2024.
"Mengingat surat suara masih dibutuhkan sortir maupun lipat. Target kami di pertengahan Januari, semua sudah terkirim di gudang-gudang logistik KPU kabupaten kota," tegasnya.
Sementara untuk daerah kepulauan seperti Sumenep ia mengaku akan memberi perhatian khusus.
"Sumenep ini ada 116 pulau akan kita prioritaskan. Sedangkan yang lain lebih mudah distribusinya," ujar Anam. ***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: paradapos.com
Artikel Terkait
Pramono Anung Tegaskan JPO Sarinah Akan Dibangun Kembali, Utamakan Akses Difabel
Indonesia dan Turki Sepakati Aksi Nyata, Dari Gaza hingga Industri Pertahanan
Prajurit Gugur di Nduga, Ayah Banggakan Tekad Baja Anaknya yang Tak Pernah Menyerah
Megawati Bikin Heboh, Nyanyikan Cinta Hampa di Panggung Rakernas PDIP