Candaan Prabowo makin mencairkan suasana. Keriuhan terjadi sepanjang acara. Prabowo pun mengungkap rasa terima kasihnya kepada warga Banjarbaru.
"Terima kasih atas sambutan yang begitu meriah diberikan kepada saya. Terima kasih atas sambutan yang begitu semangat," tuturnya.
Di hadapan warga Banjarbaru, Prabowo mengatakan Kalimantan adalah masa depan Indonesia lantaran memiliki kekayaan alam yang melimpah.
Ia pun mengatakan fakta tersebut turut melatarbelakangi ditunjuknya salah satu wilayah Kalimantan sebagai ibu kota baru.
Baca Juga: Pilkada 2024 Digelar November, Agustus Pendaftaran Calon, Bagini Alur Tahapannya
"Masa depan bangsa Indonesia ada di Kalimantan. Karena itu, Presiden Jokowi dan Koalisi Indonesia Maju memutuskan, menetapkan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan," jelas Prabowo.(*)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sulawesinetwork.com
Artikel Terkait
Gubernur Jabar Gagas Mahasiswa Teknik Sipil Jadi Konsultan Pengawas Proyek, Dapat Honor Rp 300 Ribu Per Hari
Mediasi Polisi Akhiri Konflik Warga Tanggamus yang Dipicu Bola Nakal
DPR Soroti Pembangunan Bendungan Era Lalu: Proyek Triliunan Tanpa Irigasi
Genangan di Rawa Buaya Bertahan 50 Cm, BPBD Pastikan Hampir Semua Banjir Jakarta Surut