Sapa Ribuan Warga Kalsel, Prabowo: Masa Depan Indonesia ada di Kalimantan

- Minggu, 21 Januari 2024 | 06:31 WIB
Sapa Ribuan Warga Kalsel, Prabowo: Masa Depan Indonesia ada di Kalimantan

 

"Terima kasih atas sambutan yang begitu meriah diberikan kepada saya. Terima kasih atas sambutan yang begitu semangat," tutur Prabowo. 

 

Di hadapan warga Banjarbaru, Prabowo mengatakan Kalimantan adalah masa depan Indonesia lantaran memiliki kekayaan alam yang melimpah.

 

 Ia pun mengatakan fakta tersebut turut melatarbelakangi ditunjuknya salah satu wilayah Kalimantan sebagai ibu kota baru. 

 

Baca Juga: Soroti Nasib Petani Nelayan, Prabowo: Hidup Mereka Harus Sejahtera

 

"Masa depan bangsa Indonesia ada di Kalimantan. Karena itu, Presiden Jokowi dan Koalisi Indonesia Maju memutuskan, menetapkan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan," jelas Prabowo.***

 

Editor Achmad Saichu

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: koranmemo.com


Halaman:

Komentar