V BTS Ulang Tahun 30 Desember 2023, Ini 10 Ucapan yang Bisa Dikirimkan oleh ARMY

- Sabtu, 30 Desember 2023 | 06:01 WIB
V BTS Ulang Tahun 30 Desember 2023, Ini 10 Ucapan yang Bisa Dikirimkan oleh ARMY

BanyuwangiNetwork.com - Salah satu member BTS, V BTS akan berulang tahun pada hari ini, 30 Desember 2023.

Sejumlah ucapan untuk V BTS di berbagai media sosial pun bertebaran, termasuk kehebohan ARMY usai foto V dan RM yang tengah memakai seragam militer.

Foto RM dan V BTS yang sedang memakai pakaian wamil (wajib militer) tersebar luas usai dikabarkan muncul dari salah satu aplikasi militer di Korea, The Camp.

Baca Juga: V BTS Akan Gabung Unit SDT Saat Wamil, Tentara Elit Khusus Anti-Terorisme? Cek Faktanya 

Platform ini diketahui salah satu cara bagi para fans idol untuk mengetahui kabar idola merek selama wajib militer.

Menariknya, foto RM dan V BTS ini bertebaran jelang ulang tahun pemilik nama asli Kim Taehyung, V.

V BTS diketahui lahir pada 30 Desember, tepat hari ini ia berusia genap 28 tahun.


Halaman:

Komentar