ujarnya.
Byun Yo Han kemudian menjelaskan status hubungannya saat ini. Dia mengaku sedang menjalin hubungan dengan "orang baik" dan memang memikirkan tujuan pernikahan. Meski begitu, dia dengan jujur menyebut belum ada rencana konkret soal hari H-nya. "Walaupun kami belum punya rencana nyata," tulisnya, "aku selalu memiliki tekad kuat untuk membagikan berita ini dengan penggemarku terlebih dahulu."
Di sisi lain, pujiannya untuk Tiffany tak tanggung-tanggung. Sang aktor menggambarkan kekasihnya sebagai sosok yang mampu menghangatkan hatinya yang lelah. Lebih dari itu, Tiffany disebutnya sebagai orang yang membuatnya ingin terus menjadi pribadi yang lebih baik.
katanya dengan penuh rasa syukur.
Dia berjanji, hubungan yang penuh kebahagiaan dan pembelajaran ini akan membawanya menjadi aktor yang bisa memberikan lebih banyak kehangatan melalui karyanya. Byun Yo Han juga berharap fans bisa merasakan secercah kehangatan dari kebahagiaan yang sedang dia rasakan sekarang.
Artikel Terkait
Ammar Zoni Mohon Tak Dikembalikan ke Nusakambangan Usai Sidang
Sarwendah Diperiksa Polda Terkait Konten TikTok yang Sebar Isu Keluarga
Fajar Sadboy Tahan Tamparan Asli 7 Kali demi Adegan di Film CAPER
Amanda Manopo Soroti Bahaya Gaya Hidup Pay Later di Balik Layar Film Terbarunya