murianetwork.com - PT Merdeka Copper Gold Tbk(MDKA) merupakan salah satu perusahaan tambang terbesar di Indonesia.
Pada triwulan III 2023, MDKA telah mengumumkan kinerja laporan keuangannya.
Jumlah penjualan dan pendapatan usaha perusahaan ini naik bila dibandingkan dengan tahun sebelumnya di periode yang sama.
Pada periode terbaru, MDKA mencatatkan jumlah penjualan dan pendapatan sejumlah 1,1 miliar USD atau setara Rp17 triliun.
Sementara itu, pada tahun sebelumnya di periode yang sama korporasi ini membukukan jumlah penjualan dan pendapatan hanya sebesar 626 juta USD atau setara Rp9,7 triliun.
Artikel Terkait
APBI Soroti Pemangkasan Produksi Batu Bara 2026, Ancaman PHK dan Guncangan Ekonomi Mengintai
Erajaya Pacu Ekspansi, Bidik Kenaikan Laba 18% dengan Strategi Gaya Hidup dan EV
Trump Tunjuk Kevin Warsh Pimpin Fed, Ekonom Terbelah
Yogya Galang Dana Kreatif, Atasi Rp32 Triliun yang Tidur di Bank