IHSG Tergelincir 8%, Bos Danantara Desak BEI Tanggapi Laporan MSCI

- Rabu, 28 Januari 2026 | 20:15 WIB
IHSG Tergelincir 8%, Bos Danantara Desak BEI Tanggapi Laporan MSCI

"Jadi harus ditindaklanjuti segera karena ini hanya masalah transparansi dan akuntabilitas. Jadi kalau fundamental dari perusahaan-perusahaan kita sangat baik,"

tegasnya.

Di sisi lain, Rosan juga mengingatkan betapa krusialnya peran MSCI. Lembaga itu jadi acuan utama para investor global saat memutuskan mau menaruh uangnya di mana. Makanya, masukan dari mereka tidak bisa dianggap sepele. Respons yang cepat dibutuhkan untuk menjaga kepercayaan.

"Kita tahu MSCI adalah acuan dari para investor dunia pada saat berinvestasi ke negara-negara. Itu tentunya kita harus segera tindaklanjuti masukan MSCI,"

pungkas Rosan.

Nah, sekarang tinggal menunggu langkah konkret apa yang akan diambil BEI. Pasar pasti akan mengawasi.


Halaman:

Komentar