murianetwork.com – Pada 24 Desember 2023, sebuah akun media sosial X dengan nama @Yurissa_Samosir mengunggah video yang berisi tentang Anies Baswedan.
Dalam video, tampak Anies Baswedan sedang sibuk menjelaskan visi-misinya mengenai perekonomian yang senjang antar wilayah di Indonesia.
Hal tersebut ia lakukan sebagai dampak dari debat cawapres yang diwakili oleh Cak Imin sebagai paslonnya pada Jumat, 22 Desember 2023 lalu.
Dalam video singkat itu, Anies mengatakan tentang visi pembangunan 40 kota di Indonesia.
"Yang ingin kita lakukan adalah, dengan gambaran itu, kemajuan itu didorong bukan dengan membangun kota baru, tapi dengan memajukan 40 kota yang sekarang sudah ada dinaikkelaskan, sehingga mereka menjadi penggerak perekonomian di seluruh wilayah Indonesia.”
Artikel Terkait
Jokowi Sambut Hangat Tersangka Kasus Ijazah Palsu di Solo
Dokter Tifa Ungkap Enam Versi Ijazah Jokowi, Soroti Emboss Misterius dari Polda
PKS di Persimpangan: Ikut Arus Kekuasaan atau Teguh pada Prinsip?
Ahok Bongkar Motif di Balik Wacana Pilkada Lewat DPRD: Ini Pasar Gelap Politik!