Desain motor ini memancarkan aura klasik yang sangat kuat, namun tetap elegan.
Motor Kawasaki W175 2019 Cafe Racer didukung dengan mesin tunggal 177 cc, sehingga lebih unggul dibandingkan rival sekelasnya yang 150 cc.
Memiliki sistem transmisi 5 kecepatan dan penyeimbang mesin yang meredakan getaran yang tidak diinginkan berkontribusi pada pengendaraan yang menyenangkan dan nyaman.
Rangka dari motor Kawasaki W175 2019 Cafe Racer ini kaku dan tahan lama sehingga mendukung karakter penangan W175 yang tidak terburu-buru.
W175 ini menampilkan desain tradisional dan simpel yang mirip dengan W800 dan W250, ataupun model retro otentik Kawasaki lainnya.
Kualitas material dan fit-and-finish mesin kelas yang lebih besar, W175 ini sangat menonjol dibanding lainnya.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Hyundai Creta Alpha Meluncur, Tampil Garang dengan Sentuhan Hitam Dominan
Pasar Otomotif Indonesia 2026: Gelombang Baru Merek Premium dan Listrik Siap Serbu
Geliat Otomotif 2026: Gelombang Mobil Listrik dan Hybrid Siap Serbu Pasar Indonesia
Geely Pacu Ambisi, Targetkan Jual 3,45 Juta Unit di 2026 Usai Cetak Rekor