KUALA LUMPUR, murianetwork.com - Hasil pertandingan yang cukup menegangkan terjadi di Petronas Malaysia Open 2024.
Hasil pertandingan badminton Malaysia Open 2024 ini melibatkan wakil Indonesia yaitu Rehan Naufal Kusharjanto dan Lisa Ayu Kusumawati.
Di pertandingan yang digelar pada Selasa 9 Januari 2024, Rehan/Lisa berhadapan dengan wakil Jerman.
Wakil Jerman yang dimaksud kali ini adalah Mark Lamsfuss/Isabel Lohau yang merupakan pasangan ranking 30 dunia.
Sementara pasangan yang kerap dijuluki ReLis asal Indonesia tengah duduk di ranking 19.
Ini adalah pertemuan yang keempat antara kedua pasangan ganda campuran ini.
Artikel Terkait
Malik Risaldi dan Jejak Sananta yang Mulai Terlihat di Surabaya
Ragnar Oratmangoen: Pintu Transfer ke Persebaya Mulai Terbuka?
Duel Sengit Indonesia di Semifinal Thailand Masters, Tiga Tiket Final Sudah Di Kantong
Babak Play-Off Liga Champions: Jalan Berduri Menuju 16 Besar