Cilok Berdarah di Kembangan: Rekan Sekerja Jadi Sasaran Tikam

- Selasa, 13 Januari 2026 | 12:55 WIB
Cilok Berdarah di Kembangan: Rekan Sekerja Jadi Sasaran Tikam

Untungnya, nyawa korban bisa diselamatkan.

"Korban dibawa ke RSUD Cengkareng. Korban selamat," ujar Taufik meyakinkan.

Namun begitu, kronologi pasti yang memicu ledakan amarah pelaku masih diselidiki. Polisi belum mau buru-buru menyimpulkan. Anggota Reskrim Polsek Kembangan telah bergerak ke TKP untuk mengumpulkan fakta dan mengusut duduk perkaranya.

"Sedang dalam penanganan anggota Reskrim Polsek Kembangan, masih dalam penyelidikan," tutup Taufik.


Halaman:

Komentar