"Sinergi BPBD, TNI, Polri, Relawan Penanggulangan Bencana bersama-sama stakeholder dan masyarakat diperlukan dalam upaya mitigasi dan penanganan bencana hidrometeorologi,"
tegasnya.
Tak hanya sekadar imbauan, Gubernur juga meminta agar semua perlengkapan penanganan bencana disiapkan dengan matang. Di sisi lain, ia tak lupa mengucapkan terima kasih yang mendalam kepada para petugas dan relawan yang selalu siap membatu warga.
"Terima kasih kepada seluruh petugas BPBD, TNI, Polri, Relawan Penanggulangan Bencana, dan seluruh peserta apel yang senantiasa siap siaga dalam menghadapi risiko bencana hidrometeorologi. Semoga setiap langkah kita dalam menghadapi bencana hidrometeorologi menjadi wujud pengabdian terbaik bagi masyarakat,"
tutup Andra mengakhiri pesannya.
Artikel Terkait
Polri Luncurkan Jaket Taktikal dan Ribuan Unit Patroli Baru di Kawah Cikeas
Pangdam Hasanuddin Minta Maaf dan Janji Usut Tuntas Kematian Prada HMN
Gus Yahya Diberi Ultimatum 3 Hari Mundur, Ini Jawaban Tegasnya
Kecelakaan Malam di Tol Lampung Ungkap Rantai Peredaran Ekstasi