murianetwork.com - Badan Antariksa Indonesia punya satu cita-cita sederhana nan mulia yang harus mereka persembahkan yakni mengorbitkan satelit buatannya sendiri ke luar angkasa.
Tak harus membuat program pendaratan di bulan atau planet Mars, membuat roket dan meluncurkan satelit buatannya sendiri sudah merupakan lompatan teknologi bagi badan antariksa Indonesia.
Salah satu ciri negara canggih ialah yang bersangkutan harus bisa mengorbitkan satelit buatannya sendiri dengan roket hasil karya anak bangsa.
Untuk saat ini Indonesia baru setengah jalan yakni berhasil membuat satelit sendiri meski harus diorbitkan oleh roket dari SpaceX.
Baca Juga: Dunia Internasional Soroti Daya Hancur Tembakan Meriam 105 mm Tank Harimau Indonesia
Indonesia sudah berhasul membuat satelit sendiri macam LAPAN-A2.
Artikel Terkait
Ayah Irwan Rinaldi Beberkan Konsep Utang Pengasuhan yang Bikin Hubungan Orang Tua dan Anak Renggang
Koperasi Merah Putih dan Obsesi Proyek yang Mengabaikan Esensi
Gumukmas Berjuang Bangkit dari Timbunan Amukan Semeru
Diduga Langgar Sinyal, Dua Kereta Bertabrakan di Ceko Tewaskan Korban