MalangNetwork.com - Seperti yang kita ketahui bahwa Cak Imin merupakan Cawapres nomor urut 1.
Cak Imin atau Muhaimin Iskandar merupakan pasangan dari Capres Anies Baswedan.
Kini para Capres dan Cawapres lagi gencar-gencarnya membicarakan program yang kelak akan dijalankan ketika menjadi Presiden dan Wakil Presiden, seperti Cak Imin.
Salah satu yang diungkapkan Cak Imin ketika kelak menjadi wakil presiden akan memberikan modal kepada anak muda yang bahkan tanpa agunan atau modal.
Artikel Terkait
Ribuan Pejabat Serbu Sentul, Warga Diminta Waspadai Macet
Duka dan Tuntutan Ibu di Deli Serdang: Anaknya Tewas di Kapal Korea, Hak Asuransi Masih Mengambang
Bareskram Bongkar Kasus Saham Gorengan, IHSG Anjlok Terimbas
Di Balik Viralnya Lea: Perjuangan Seorang Ibu Melawan Kanker di Rumah Kontrakan Hijau