Tragis di Perbatasan: Prajurit TNI Tewas Diduga Dianiaya Senior di Pos Papua

- Sabtu, 03 Januari 2026 | 13:50 WIB
Tragis di Perbatasan: Prajurit TNI Tewas Diduga Dianiaya Senior di Pos Papua

Bukannya membaik, Farkhan justru diduga mengalami hukuman fisik dari seorang senior berpangkat Kopral Dua. Sang senior itu, menurut penuturan, memukuli Farkhan dengan ranting kayu dan menendang bagian rusuk dadanya.

Keadaan Farkhan pun langsung drop. Dia semakin lemah.

Melihat kondisi itu, rekan-rekannya buru-buru membawanya ke bagian kesehatan pos. Sayangnya, semua upaya pertolongan sudah terlambat. Nyawa prajurit muda itu tak tertolong. Ia tewas di tempat tugasnya, di pos perbatasan RI-Papua Nugini yang dijaga oleh Satgas Batalyon Yonif 113/Jaya Sakti.

Kini, selain duka, ada tanda tanya besar yang menggantung. Sebuah dugaan keras yang, jika terbukti, merupakan noda kelam di tengah pengabdian.


Halaman:

Komentar