Jalan tol ini terletak di Provinsi Lampung dan Provinsi Sumatera Selatan.
Jalan tol ini memiliki rute dari Terbanggi Besar, Lampung Tengah hingga Kayu Agung, Ogan Komering Ilir Pembangunan jalan tol ini cukup singkat hanya dalam kurun waktu 2 tahun 3 bulan saja, faktanya menjadikannya tol terpanjang dengan durasi pembangunan tercepat di Indonesia.
Baca Juga: 5 Makanan Khas Batam yang Paling Populer dan Terkenal Miliki Cita Rasa yang Unik
Jalan tol ini diresmikan penggunaannya oleh Presiden Joko Widodo pada 15 November 2019.
2. Tol Bakter
Jalan Tol Bakauheni-Terbanggi Besar atau Jalan Tol Bakter panjangnya mencapai 140,94 kilometer, melewati 3 Kabupaten di Provinsi Lampung.
Jalan tol ini merupakan ruas tol terpanjang kedua yang ada di Indonesia, rutenya dimulai dari Pelabuhan Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan hingga Terbanggi Besar, Kabupaten Lampung Tengah.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: aboutmalang.com
Artikel Terkait
Trump Siap Tawarkan Jet F-35 dalam Pertemuan Bersejarah dengan Putra Mahkota Saudi
MBS Terima Surat Rahasia Iran Sebelum Bertemu Trump: Apa Isi dan Maksudnya?
Ancaman Operasi Militer AS ke Venezuela: Maduro Peringatkan Gaza Baru di Amerika Selatan
Pemain Sepak Bola Israel Ditangkap Diduga Rudapaksa Turis AS, Netizen Geram!